Wedang Kopi Prambanan – Prambanan merupakan wilayah yang berada di perbatasan Yogyakarta dan Jawa Tengah. Bukan hanya tempat rekreasi, deretan tempat kuliner pun bisa kamu jumpai disini, mulai dari restoran bergaya klasik hingga modern. Nah, salah satu rekomendasi restoran Prambanan bergaya klasik untuk wisata kuliner 2022 yaitu Wedang kopi Prambanan. Wedang Kopi Prambanan ini adalah […]