Tag Archives: wedang kopi prambanan

Lima Alasan Kamu Harus Sambangi Restoran Wedang Kopi Prambanan di Jogja

Restoran Wedang Kopi Prambanan adalah salah satu tempat makan sekaligus ngopi yang mengusung nuansa klasik Jawa. Kesan klasik begitu terasa ketika kamu memasuki area restoran yang asri dengan bangunan kayu yang menyerupai rumah Joglo. Nah, berikut alasan lain yang harus kamu ketahui agar tak ragu lagi untuk berkunjung ke Wedang Kopi Prambanan. Menu Beragam Menu […]

Tempat Makan Malam di Sekitar Candi Prambanan dengan View Menawan

Makan malam adalah momentum yang tepat untuk berkumpul bersama seluruh anggota keluarga. Ketika sarapan senantiasa diburu waktu dan makan siang yang terpisah karena kesibukan, maka makan malam jadi kesempatan untuk keluarga berkumpul kembali dan bertukar cerita. So, jangan sampai kamu melewatkan makan malam dengan kerabat tercinta. Untuk menghadirkan suasana makan malam yang bermakna, kamu bisa […]

Kata Siapa Healing Harus Pergi Jauh! Ini Tiga Tempat Healing di Tengah Kota

Rutinitas sehari-hari seperti kuliah, bekerja, atau mengurus buah hati di rumah terkadang terasa melelahkan. Tiba di akhir pekan, teradang kita ingin menepi sejenak untuk hilangkan penat. Healing menjadi jalan keluar agar hari-hari kembali terasa ringan untuk dijalani. Namun, healing terkadang begitu menguras tenaga, waktu dan biaya. Alhasil, usai healing kita justru didera rasa lelah. Healing […]

Tak Hanya Ngopi, Ini Hal Seru yang Bisa Kamu Lakukan di Wedang Kopi Prambanan

Keberadaan warung kopi adalah angin segar bagi pecinta kopi. Pemilik warung kopi pun mengembangkan berbagai inovasi agar warung kopi tak sekadar menjadi tempat ngopi biasa. Selain berkreasi dengan beragam jenis kopi, pemilik warung kopi juga menata warung kopi menjadi tempat yang nyaman untuk melakukan beragam aktifitas. Tren ini sudah menyebar di seluruh pelosok negeri, termasuk […]

Pilihan Lokasi Nongkrong dengan Nuansa Khas Pedesaan di Jogja

Nongkrong maupun berburu kuliner tradisional adalah salah satu dari banyak cara untuk mengisi waktu di akhir pekan. Setelah nyaris seminggu berpacu dengan kewajiban dan tanggung jawab, maka akhir pekan menjadi momen yang tepat untuk kembali ke pelukan keluarga atau pun orang tercinta. Tak ada yang lebih menenangkan selain menghabiskan waktu bersama keluarga ditemani ragam kuliner […]

Rekomendasi Lokasi Ngopi Sekaligus Menikmati Senja di Jogja

“Bertegur sapa di kala senja Memerah meredam nyala surya Dengan dia yang mencuat dibatas kalbu Memeluk hatiku yang dibelai rindu” Senja telah menjadi sumber inspirasi bagi musisi, penyair, pelukis, dan pelaku seni lainnya. Banyak karya seni yang lahir karena terinspirasi dari senja. Salah satunya adalah lirik lagu milik Danilla Riyadi di atas. Tak hanya di […]

Menu Makanan Harian yang Cocok Dinikmati Saat Musim Hujan

Di hari hujan menu makanan panas dan berkuah selalu digemari. Udara yang cenderung dingin membuat tubuh ingin menikmati makanan yang hangat. Berikut adalah beberapa menu makanan harian yang cocok dinikmati saat musim hujan. Selain cara memasaknya yang mudah, aneka menu makanan harian ini juga mudah ditemui dan ampuh menghangatkan tubuh. Soto Soto adalah menu masakan […]

Tempat Bersantap Sekitar Prambanan Saat Musim Hujan

Wedang Kopi Prambanan, tempat bersantap sekitar Prambanan yang super nyaman dan tetap asik dikunjungi saat musim hujan.  Wedang Kopi Prambanan – Hujan mulai mengguyur daerah-dareah di Indonesia, termasuk daerah Prambanan yang lokasinya berada di perbatasan Yogyakarta dan Jawa Tengah. Saat hujan, kita sering kebingungan karena tidak bisa kemana-kemana. Aktifitas terganggu, agenda jalan-jalan atau kulineran tertunda. […]

Tempat Ngopi dengan Panorama Khas Pedesaan di Prambanan

Akhir pekan adalah waktu yang tepat untuk memulihkan diri. Setelah seminggu berkutat dengan berbagai rutinitas yang melelahkan, kini saatnya tubuh dan pikiran diajak bersantai sejenak. Ada banyak kegiatan seru yang bisa dilakukan untuk memulihkan diri seperti, mengunjungi destinasi wisata favoritmu atau sekadar meluangkan waktu untuk ngopi. Jika kamu adalah pecinta kopi, maka aktifitas ngopi di […]

Rekomendasi Restoran Tradisional yang Instagramable Dekat Candi Prambanan

Wedang Kopi Prambanan – Kekinian, banyak orang yang mendatangi restoran bukan hanya sekedar untuk membuat perut kenyang, tapi juga untuk memanjakan mata dan foto-foto untuk koleksi feeds/story Instagram. Tak heran, kini banyak dijumpai restoran dengan pemandangan dan desain yang instagramable. Adapun salah satu restoran instagramable yang rekomended masuk dalam daftar tempat makan favorit yang harus […]