Tempat Kuliner sekitar Prambanan di Masa Pandemi

tempat makan sekitar prambanan

Wedang Kopi Prambanan, tempat kuliner sekitar Prambanan di masa pandemi yang kental akan nunasa klasik dan spot-spotnya begitu fotogenik. 

Wedang Kopi Prambanan –  Wisata kuliner menjadi kegiatan yang mengasikan, khususnya bagi para pecandu kuliner.  Jika kamu sedang mencari destinasi berburu kuliner, Jogja bisa menjadi pilihan yang tepat.

Jogja memang dikenal dengan beragam kulinernya yang begitu menggugah selera. Sebagai salah satu destinasi wisata populer di Indonesia, tidak heran jika Jogja memiliki aneka kuliner yang begitu lengkap dan beragam.

Di Jogja sendiri ada kawasan yang sering menjadi incaran banyak wisatawan baik untuk menyambangi berburu tempat wisata maupun untuk berburu kuliner yaitu Prambanan.

Ya, benar, Prambanan ini adalah daerah yang mana terdapat Candi hindu terbesar di Indonesia, apalagi kalau bukan Candi Prambanan.

Hanya saja, di masa pandemi ini, orang-orang menjadi was-was untuk keluar rumah karena takut terkena virus covid-19.  Namun, jangan khawatir, karena sekarang ini sudah banyak tempat kuliner yang menerapkan protokol kesehatan sesuai dengan anjuran WHO.

Nah, salah satu Tempat Kuliner sekitar Prambanan di Masa Pandemi yang bisa kamu kunjungi yang sudah sesuai dengan standar/protokol kesehatan covid-19 yaitu Wedang Kopi Prambanan.

Baca juga: Restoran di Masa New Normal Sekitar Prambanan

Wedang Kopi Prambanan; Tempat Kuliner Sekitar Prambanan di Masa Pandemi

Memasuki masa new normal, orang-orang yang sudah bisa kembali beraktifitas seperti biasanya dengan catatan tetap menerapkan protokol kesehatan, seperti memakai masker, jaga jarak aman, cuci tangan dengan sabun atau hand sanitizer.

So, buat kamu yang sudah kangen berburu kuliner, kamu sudah bisa lega karena bisa kembali menikmati kuliner di luar. Nah, salah satu tempat kuliner sekitar Prambanan di masa pandemi yang bisa kamu kunjungi yaitu Wedang Kopi Prambanan.

Ya, Wedang Kopi Prambanan ini merupakan tempat kuliner di Prambanan yang kental akan nuasna klasik dengan spot-spot yang begitu fotogenik. Lokasinya berada sekitar Prambanan, tepatnya di jl. Manisrenggo Km 1, Bugisan, Prambanan.

Menariknya lagi, tempat kuliner ini dekat dengan deretan objek wisata populer, seperti, Candi Prambanan, Candi Plaosan, Candi Sewu, Candi Sojiwan, Candi Barong, Candi Ratu Boko, Candi Sambisari, Candi Ijo, Tebing Breksi, Spot Riyadi, dan masih banyak yang lainnya.

So, buat kamu yang sedang hunting tempat kuliner aman sekitar Prambanan di masa pandemi, kamu bisa langsung meluncur ke Wedang Kopi Prambanan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *